Kepada Yth.
Seluruh Dekan/Direktur dan Ketua UPM
Seluruh Ketua Prodi dan Ketua GKM
Di Lingkungan Unisnu Jepara
di Jepara
Assalamualaikum Wr. Wb.
Berdasarkan hasil Rapat Internal LPM dengan Tim Auditor AMI TA. 2019/2020 pada tanggal 17 Maret 2021 terkait perencanaan Audit Mutu Internal (AMI) TA. 2020/2021, kami mengundang seluruh Bapak/Ibu Dekan, Ketua Prodi Ketua UPM dan Ketua GKM dalam rapat sosialisasi AMI TA. 2020/2021, yang dilaksanakan pada:
Hari : Selasa (Dekan dan UPM), Rabu (Kaprodi dan GKM)
Tanggal : 23 dan 24 Maret 2021
Waktu : 08.00 WIB s.d. 11.00 WIB
Tempat : Ruang Seminar Lt.01 Gedung Pascasarjana
Agenda : 1. Sosialisasi Program AMI TA. 2020/2021
2. Sosialisasi Pemantauan dan Evaluasi Akreditasi Prodi
3. Mekanisme Pelaporan Keuangan GKM
Adapun instrumen AMI akan dikirimkan via aplikasi whatsapp pribadi ke masing-masing nomor undangan atau dapat menghubungi LPM.
Demikian undangan ini kami sampaikan, atas perhatian dan kerjasamanya kami sampaikan banyak terimakasih.
Wassalamualaikum Wr. Wb.
UNISNU Jepara
Dr. AIDA NAHAR, S.E., M.Si.
NIY. 1 771121 99 028
Komentar